Ekstra Security Facebook

Dari namanya saja mungkin kita sudah bisa menangkap apa yang akan saya bahas pada posting kali ini. Ya, ini terkait security akun facebook kita. Pertanyaanya, apakah dari pihak facebook sendiri sudah tidak sanggup menyuguhkan pelayanan terbaik berupa Ekstra Security Facebook untuk mencegah aksi para peretas? Jawabannya, sanggup, dan untuk kesempatan kali ini saya akan bahas trik sekaligus jawabannya.

1. terlebih dahulu, log in facebook

Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
2. kemudian klik akun (pojok atas)
Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
3. pilih menu akun
Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
4. lalu klik logo ponsel (kiri)
5. klik tambahkan nomer ponsel
6. isi kolom dengan password akun facebook Anda lalu klik konfirmasi
Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
7. kemudian isi kolom negara dan operator yang Anda gunakan lalu klik tambahkan nomer nomer telepon Anda
8. jika Anda orang Indonesia, pada kolom pertama, kode (+62) dan kolom kedua di isi nomer Anda yang masih aktif, aktifkan juga kirim saya sms, kemudian lanjutkan
Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
9. buka sms masuk (konfirmasi kode), dan masukkan kode rahasia tadi ke kolom kode
10 setelah itu, konfirmasi ulang dengan cara sms: ketik F dan kirim 32665 (FBOOK).
11. selamat, sms aktif akun Anda telah berjalan dan Anda tidak perlu khawatir ini akan dikenai pulsa, ini gratis.
Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
12. Step selanjutnya, klik keamanan (lihat pada sidebar sebelah kiri)
13. Kemudian pilih pemberitahuan masuk dan checklist menu tersebut (saran saya gunakan firefox, chrome sering error)

Ekstra Security Facebook/blognyakadhenk
14. Selanjutnya ikuti perintah yang ada, simple.

Jadi setiap kali Anda dan anonymous yang mencoba memasuki akun, HP Anda akan berdering (SMS masuk).

Sekian ulasan mengenai Ekstra Security Facebook.

semoga bermanfaat.
Ekstra Security Facebook Ekstra Security Facebook Reviewed by Unknown on 11:18 PM Rating: 5

No comments:

Powered by Blogger.